Ini Daftar 5 Bansos Cair April 2023, Besarannya hingga Rp2.400.000, Cek Daftar Penerima di Sini!

Ini Daftar 5 Bansos Cair April 2023, Besarannya hingga Rp2.400.000, Cek Daftar Penerima di Sini!

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Pinterest)

BETVNEWS - Ini daftar 5 Bansos cair April 2023, besarannya hingga Rp2.400.000, cek daftar penerima di sini!.

Setidaknya ada 5 Bantuan Sosial (Bansos) ini, akan segera cair April 2023. Jadi bagi penerima BLT, bisa terima hingga Rp2.400.000 sebelum lebaran.

Selama Ramadhan, beberapa bantuan sosial akan tetap disalurkan oleh Pemerintah, khususnya di April 2023 ini.

Diketahui bahwa bantuan tersebut akan diterima masyarakat, yang telah terdaftar pada April 2023.

BACA JUGA:Cek Harga iPhone April 2023! Ini Nominal iPhone 11 hingga iPhone 14 Pro Max Mulai Rp7 Jutaan Saja

Adapun 5 Bansos cair dari Pemerintah, dan akan diterima masyarakat April ini diantaranya:

1. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Bansos BPNT tahap 1 telah disalurkan, kemudian pencairan Bantuan Pangan Non Tunai tahap 2 kembali dinantikan para penerima manfaat.

Perlu diketahui juga bahwa penyaluran BPNT tahap 2 hanya akan diperuntukan kepada pemilik Kartu Keluarga Sosial (KKS).

Selain itu, BPNT segera dicairkan dengan besaran dana sejumlah Rp200.000 per bulan atau dalam jangka satu tahun akan diberikan sebesar Rp2.400.000 per tahunnya.

Bila ada dari sebagian penerima manfaat yang belum dapat mencairkan dana sebelumnya, sehingga akan dicairkan pada April 2023 dengan jumlah Rp400.000 merupakan akumulasi sejak periode Maret dan April.

BACA JUGA:UPDATE 2 April 2023! Harga BBM Pertamina Turun Hingga Rp700, Cek Harga Terbaru Jelang Lebaran

2. PKH (Program Keluarga Harapan)

Kembali akan dicairkan bansos PKH tahap 2 dari pemerintah kepada penerima manfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: