Ada salah satu ayat yang berkenaan dengan ibadah kurban, dalam surah Al Kautsar ayat 2, artinya:
"Dirikanlah salat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah."
6. Puasa Ayyamul Bidh
Amalan lainnya yang juga dianjurkan di bulan Dzulhijjah yakni puasa Ayyamul Bidh.
Puasa tersebut dilakukan di pertengahan bulan berdasarkan kalender Hijriah, yaitu pada 13, 14, dan 15 Dzulhijjah.
Hanya, saja perlu diingat sebagai umat Islam, dilarang berpuasa di hari Tasyrik setelah Idul Adha yakni pada tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah.
7. Bertaubat
Di bulan ini pula umat Islam diperkenankan untuk bertaubat, dengan segala dosa serta dapat meninggalkan perbuatan dosa tersebut.
Sederhananya, bertaubat ialah kembali kepada jalan yang Allah ridhoi.
Sebagaimana orang yang begitu menyesal akan perbuatan yang dilakukan, taubat semata-mata karena berharap hanya kepada Allah Ta'ala.
Keutamaan bulan Dzulhijjah
Adapun sejumlah keutamaan bulan Dzulhijjah yang penuh berkah, yakni:
- Hari Arafah