Juli Berkah! Bansos Permakanan 2023 Mulai Tersalurkan, Alhamdulillah Dapat Hingga Rp900.000, Cek Tanggalnya

Sabtu 15-07-2023,20:30 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Juli berkah! Bansos permakanan 2023 mulai tersalurkan, alhamdulillah dapat hingga Rp900.000, cek tanggalnya.

Bantuan sosial (Bansos) permakanan merupakan jenis bansos terbaru yang diterbitkan oleh pemerintah.

BACA JUGA:Bansos PKH Tahap 3 Juli Cair, Begini Cara Cek Penerima Lewat Hp, Alhamdulillah Dapat Rp3.000.000

Sempat sebelumnya pemerintah menghapus 2 jenis bansos, yakni bansos beras 10 kilogram dan bansos sembako berupa daging ayam dan telur.

Kini pemerintah menerbitkan bantuan penggantinya berupa bansos permakanan.

BACA JUGA:Gelombang 57 Sudah Dibuka! Begini Cara Daftar Kartu Prakerja 2023, Dapat Insentif Rp4.200.000

Bansos permakanan akan disalurkan kepada para penerima manfaat (KPM) kategori lansia (Lansia).

Bansos permakanan mulai disalurkan pertanggal 3 Juli 2023.

Hal ini dilakukan sebagai bentuk upaya dukungan hidup bagi para lansia diseluruh wilayah Indonesia.

BACA JUGA:Bansos PKH Tahap 3 Anak Sekolah Cair, Alhamdulillah Dapat Rp500.000, Cek Tanggal dan Penerima Sekarang

Namun, tidak semua lansia bisa mendapatkan bantuan bansos permakanan ini.

Diketahui, bansos permakanan akan diterima oleh lansia tunggal atau yang hidup sendiri serta para penyandang disabilitas tunggal yang hidup sendiri.

BACA JUGA:Astra dan PT PLN Kerjasama Pengembangan Infrastruktur Kendaraan Listrik

Bansos permakanan akan disalurkan kepada para lansia dalam bentuk makanan senilai Rp30.000.

Dalam sehari 2 porsi makanan akan diberikan kepada para lansia.

Kategori :