- 1 sendok teh garam
- 250 cc atau 1 gelas air
BACA JUGA:Resep Mochi Isi Coklat yang Lezat, Cocok untuk Merayakan Hari Mochi Nasional 8 Agustus
Cara membuat kue gunjing
1. Campur tepung beras, tepung ketan, kelapa parut serta garam secukupnya. Aduk rata.
2. Tuang air sedikit-sedikit sambil diaduk hingga adonan rata dan menjadi seperti bubur.
3. Tuang ke loyang cetakan kue gunjing yang sudah dioles margarin atau minyak goreng.
BACA JUGA:Resep Ayam Serundeng Sambal Terong Balado, Cocok Jadi Menu Hidangan Akhir Pekan
4. Panggang selama kurang lebih 30 menit hingga matang.
5. Setelah matang, angkat dan sajikan selagi hangat bersama teh.
Itulah resep kue gunjing khas Bengkulu yang bisa kamu praktekkan di rumah. Selamat mencoba.(*)