Segera Cek Penerima Bansos BPNT, Tahap 4 Cair Agustus Rp400.000, Ada Namamu?

Jumat 25-08-2023,14:00 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

Namun perlu diketahui, tidak semua orang bisa mendapatkan bantuan sosial ini. 

BACA JUGA:Alhamdulillah! Bansos PKH Balita Cair Agustus 2023, Bantuan Rp750.000 Siap Masuk Rekening, Segera Cek Penerima

Berikut syarat penerima bansos BPNT tahap 4:

1. WNI atau warga negara Indonesia

2. Memiliki KK dan KTP dari Dukcapil

3. Termasuk kategori masyarakat miskin atau rentan

4. Bukan ASN, Polri atau TNI

5. Sudah terdaftar di DTKS Kemensos

BACA JUGA:Kabar Baik! Bansos PKH Tahap 3 Cair Hari Ini Kepada Pemilik KKS, Cek Nama Kamu Sekarang

Jika telah memenuhi persyaratan, maka kemungkinan besar bisa mendapatkan bansos ini. Untuk mengecek apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima manfaat atau bukan, maka ada beberapa langkah yang bisa diikuti.

Berikut cara cek penerima bansos BPNT tahap 4

1. Akses website cekbansos.kemensos.go.id

2. Siapkan KTP berupa KTP sebagai acuan pengisian data

3. Masukkan detail alamat lengkap sesuai yang diminta

4. Masukkan nama lengkap seperti yang tertera di KTP

5. Masukkan kode captcha yang muncul di kolom

Kategori :