Ini 5 Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami, Ampuh Melawan Kuman di Wajah, Kulit Glowing Bebas Noda!

Selasa 05-12-2023,10:03 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS - Bagi kamu yang sedang mengalami peradangan di wajah akibat jerawat dan sedang mencari cara untuk menghilangkannya, maka kamu sedang berada di artikel yang tepat. Tidak perlu bingung karena ada cara menghilangkan jerawat secara alami tentunya ampuh melawan kuman di wajah, bikin kulit glowing bebas noda. Apa aja? Simak di sini selengkapnya.

BACA JUGA:Ini 3 Penyebab Flek Hitam di Wajah dan Cara Menghilangkannya, Kulit Langsung Mulus Bebas Noda Sampai Tua!

Bakteri dan kuman yang menempel di wajah dari sisa aktivitas sehari-hari bisa menyumbat pori-pori jika tidak dibersihkan dengan benar. Penyumbatan itulah yang menyebabkan munculnya jerawat.

Kondisi ini umum terjadi, apalagi di usia remaja. Hal tersebut karena biasanya anak seusia itu belum begitu paham cara merawat wajah. Sebenarnya ada bayak cara untuk menghilangkan jerawat di wajah, salah satunya perawatan dengan bahan alami.

Lalu bahan alami apa saja yang ampuh menghilangkan jerwat di wajah? Melansir dari halodoc.com, 5 bahan alami ini ampuh melawan  kuman di wajah dan bikin kulit glowing bebas noda.

BACA JUGA:4 Cara Sederhana Memutihkan Wajah Pakai Air Beras, Efektif Hilangkan Flek Hitam dan Kerutan, Langsung Glowing!

Cara menghilangkan jerawat secara alami 

Penyumbatan yang terjadi di pori-pori bisa akan meningkatkan pertumbuhan bakteri penyebab jerawat, saat kuman tersebut sudah menyerang maka akan terjadi peradangan di wajah yang akhirnya memunculkan jerawat. Namun tidak perlu khawatir, ada bahan alami yang mampu mengatasi kondisi tersebut. Berikut ini cara menghilangkan jerawat secara alami:

1. Lidah buaya 

Cara menghilangkan jerawat secara alami yang pertama dengan menggunkan masker lida buaya. Sifat antiinflamasi, antibakteri, antivirus, dan antiseptik yang dimiliki lidah buaya dipercaya dapat mengurangi peradangan di wajah akibat jerawat. 

BACA JUGA:4 Cara Memutihkan Wajah Pakai Masker Kunyit, Bikin Kulit Glowing Bebas Flek Hitam Permanen, Buat Sekarang!

Tidak hanya itu, kandungan asam salisilat lidah buaya menyimpan manfaat untuk membunuh bakteri penyebab peradangan jerawat. Oleh karena itu, jerawat enggan hinggap dan kulit glowing seketika. Nikmati manfaat lidah buaya sekarang, dengan menggunkannya sebagai masker. Berikut langkah-langkah membuatnya:

  • Ambil satu pelepah lidah buaya berukuran sedang
  • Kupas kulit lidah buaya dan ambil dagingnya
  • Iris tipis-tipis dan tempelkan di wajah
  • Diamkan selama 10-15 menit
  • Cuci wajah sampai bersih menggunakan air

BACA JUGA:Sunscreen yang Ampuh Menghilangkan Flek Hitam di Wajah, Tampil Awet Muda Umur 40-an, Glowing Alami Bebas Noda!

2. Masker Putih telur 

Cara menghilangkan jerawat secara alami berikutnya adalah menggunakan putih telur. Menggunakan masker putih telur secara rutin ternyata dapat mengurangi jerawat meradang pada wajah.

Kategori :