3 Bansos Cair Desember 2023, Cek Status Penerima Lewat Link Ini, Auto Dapat Uang Bantuan Pemerintah

Senin 11-12-2023,11:00 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:Cek Namamu Sekarang di cekbansos.kemensos.go.id, Bansos BPNT Tahap 6 Cair Rp400 Ribu Via ATM

Cara cek status BLT ini yakni penerima manfaat dapat klik cekbansos.kemensos.go.id dengan menggunakan HP.

  • Login website cekbansos.kemensos.go.id.
  • Ketik nama provinsi, kabupaten, kecamatan, dan desa atau kelurahan.
  • Lalu masukkan nama penerima sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP).
  • Selanjutnya ketik 4 huruf kode (tidak dipisah spasi) yang tertera dalam kode tersebut.
  • Klik refresh jika kode huruf belum jelas, agar mendapat kode baru.
  • Lalu klik "cari data".

BACA JUGA:Cek Status Pencairan Bansos BPNT Secara Online di cekbansos.kemensos.go.id, BLT Rp400 Ribu Cair

2. Bansos PKH 2023

Bansos PKH akan terus dicairkan pemerintah, penerima dapat segera cek pencairannya. Perlu diketahui bahwa pencairan bantuan ini untuk per kategorinya akan mendapat besaran yang berbeda.

Lantas ada perubahan waktu dan lokasi pencairan khusus untuk bansos PKH 2023, bagi PKH yang cair dalam dua bulan, penerima dapat mengambilnya melalui Bank Himbara.

Sementara khusus PKH 2023 yang cair tiga bulan atau per triwulan akan dicairkan melalui PT Pos Indonesia. Para KPM bansos PKH dapat langsung cek status pencairannya melalui link resmi cekbansos.kemensos.go.id.

BACA JUGA:Masih Cair hingga Desember! Bansos BPNT Tahap 6 Siap Dikucurkan Hari Ini, BLT Rp400.000 Langsung Masuk Kantong

Setidaknya ada 7 kategori yang akan mendapatkan bansos PKH 2023 dengan total besaran yang diterima berbeda.

- Ibu Hamil atau Nifas, Rp750.000 per tahap atau Rp3.000.000 per tahun.

- Anak Usia Dini, Rp750.000 per tahap atau Rp3.000.000 per tahun.

- Pendidikan Anak SD/Sederajat, Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 per tahun.

- Pendidikan Anak SMP/Sederajat, Rp375.000 per tahap atau Rp1.500.000 per tahun.

BACA JUGA:Cair Serentak Desember, KPM Dapat Bansos PKH dan BPNT 2023, Cek Status Pencairannya Lewat Link Ini!

- Pendidikan Anak SMA/Sederajat, Rp500.000 per tahap atau Rp2.000.000 per tahun.

- Penyandang Disabilitas berat, Rp600.000 per tahap atau Rp2.400.000 per tahun.

Kategori :