Sahur Makin Nikmat! Cobain Resep Sop Ayam Rempah ala Rumahan Ini, Begini Cara Membuatnya

Rabu 03-04-2024,21:30 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

- Bunga lawang

BACA JUGA:Camilan Manis Ini Wajib Dicoba, Cek Resep Kue Klepon Simple, Tambah Nikmat Pakai Pasta Pandan

Cara membuat:

  • Cuci bersih ceker terlebih dulu lalu rebus hingga mendidih.
  • Kemudian goreng cabai hijau dalam waktu yang sebentar.
  • Ambil bawang bombay lalu cincang bersamaan bawang putih.
  • Irislah daun bawang bagian putihnya.
  • Siapkan panci kemudian tumis bawang bombay cincang, bawang putih cincang, daun bawang, pala, bunga lawang, hingga merica sampai harum.
  • Lalu tuangkan air dan tunggu sampai mendidih.
  • Masukkan bumbu instan, ceker, dan terakhir cabai hijau.
  • Tunggu sampai matang dan jangan lupa cek rasa setelah itu sajikan.

BACA JUGA:Menyegarkan! Cek 3 Resep Takjil dari Buah Kelapa Ini, Ada Es Jeli Hijau Kelapa Muda

3. Resep bumbu baceman bawang

Bahan:

- 4 sdm baceman bawang 

- 1 sdt Lada bubuk 

- 1 jempol jahe (digeprek)

- 2 ruas atau batang kecil kayu manis

- 1 keping bunga lawang

- 1/4 biji pala

- 2 buah kapulaga

- Garam, kaldu bubuk, dan gula secukupnya

BACA JUGA:Tidak Hanya Nikmat, 3 Resep Minuman Ini Segar Disajikan Saat Berbuka Puasa, Cobain Resep dan Cara Membuatnya

Cara membuat:

  • Setelah bahan sudah disiapkan, rebuslah terlebih dulu ayam, kemudian masukkan jahe, rebus sebentar saja lalu buang busa-busa yang mengambang.
  • Tambahkan kayu manis, biji pala, kembang lawang, kapulaga, hingga merica bubuk.
  • Tumislah sebentar baceman bawang sampai wangi (tidak perlu ditambah minyak), kemudian masukkan ke dalam panci rebusan.
Kategori :