Faktor lingkungan juga menjadi salah satu penyebab munculnya flek hitam di wajah.
BACA JUGA:Samarkan Flek Hitam hingga Cegah Kerutan, Ini 5 Manfaat Buah Nanas untuk Kecantikan Kulit
Orang-orang yang hidup di sekitar garis khatulistiwa cenderung memiliki lebih banyak melanin sebagai respons tubuhnya terhadap sinar matahari sangat cepat.
Proses ini menjadikan kulit mereka lebih umum berwarna cokelat gelap. Hal ini dipengaruhi oleh karakteristik melanin yang dapat menyerap sinar matahari, sekaligus menghalau radiasi UV.
BACA JUGA:Lidah Buaya Simpan 5 Manfaat untuk Wajah, Salah Satunya hilangkan Flek Hitam, Ini 4 Lainnya
Setelah mengetahui beberapa penyebab munculnya flek hitam di wajah lantas, bagaimana cara menghindari flek hitam ini?
Inilah cara mengatasi atau mencegah munculnya flek hitam di wajah muncul kembali.
Cara Mengatasi Flek Hitam
Dengan bertambahnya usia, risiko kemunculan flek hitam cenderung meningkat.
Meski demikian, terdapat beberapa langkah yang dapat diambil untuk mengurangi risiko dan mencegah kemunculan flek hitam, seperti:
1. Menggunakan sunscreen atau tabur surya,
2. Menggunakan alpha hydroxy acid (AHA),
3. Menggunakan asam salisilat,
4. Menggunakan retinol,
5. Menjalani terapi laser, dan