Ini Cara Mudah Membuat Masker Daun Centella, Cukup 5 Langkah Bikin Wajah Bebas Jerawat

Kamis 25-07-2024,14:46 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:Kenali 9 Manfaat Daun Centella untuk Kecantikan Kulit Wajah, Ampuh Mengatasi Jerawat Membandel

BACA JUGA:Bubur Ayam Enak dan Simple Ini Wajib Dicoba, Cek 4 Resep dan Cara Membuat di Sini

Maka dari itu, untuk mendapatkan wajah mulus lagi dari jerawat, kita bisa menggunakan daun centella sebagai masker alami.

Yuk simak di sini bagaimana cara membuat masker daun centella untuk mengatasi jerawat di kulit wajah.

BACA JUGA:Daun Centella Punya Segudang Khasiat, Termasuk untuk Kesehatan Tubuh, Cek 10 Manfaatnya di Sini

BACA JUGA:Pesto hingga Salad, Ini 4 Ide Kreasi Olahan Makanan dari Daun Basil, Yuk Coba!

Cara Membuat Masker Daun Centella

Untuk membuat masker dari daun Centella asiatica ini kita memerlukan beberapa bahan tambahan yakni madu atau yogurth.


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Mengapa perlu menggunakan kedua bahan ini?

Bahan pertama adalah daun centella atau daun pegagan. Daun centella cocok dijadikan masker alami karaena mengandung polifenol di dalamnya yang memiliki sifat antibakteri.

BACA JUGA:Inilah 7 Ragam Manfaat yang Ditawarkan Daun Basil Untuk Kulit Wajah Kamu, Jitu Atasi Jerawat

BACA JUGA:Intip Ragam Manfaat Daun Basil Terutama Bagi Ibu Hamil, Salah Satunya Mengurangi Stres dan Kecemasan

Selain menghambat bakteri, kandungan polifenol pada daun centella juga memiliki kandungan antoksidan.

Manfaat kandungan antioksidan ini mampu meregenerasi sel kulit sampai dengan mengatasi jerawat di wajah.

Kedua ada bahan tambahan yakni madu atau yoghurt. Kita bisa memilih salah satu diantara 2 bahan yang diopsionalkan ini.

Kategori :