4 Resep Membuat Olahan Buah Naga, Enak dan Bikin Nyegerin

Rabu 11-09-2024,18:02 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

- 250 ml susu almon

- 4 sdm madu

Bahan pelengkap:

- 2 buah stroberi (diiris kecil)

- 1/2 buah pisang (diiris kecil)

- Biji chia, biji labu, granola, dan kacang almon (secukupnya)

BACA JUGA:Resep Olahan Udang Praktis dan Mudah Untuk Dibuat, Yuk Coba Dijamin Ketagihan

BACA JUGA:Ada Tumis Okra Pedas Manis! Ini 3 Resep Masakan Olahan Okra yang Lezat dengan Cita Rasa Khas

Cara membuat:

  • Siapkan buah naga dan pisang lalu dipotong sesuai selera, kemudian simpan di wadah kedap udara (bekukan semalaman).
  • Setelah itu buah naga, pisang, susu, dan madu di blender sampai lembut.
  • Masukkan ke dalam mangkuk sajian, kemudian hiasi menggunakan bahan pelengkap.

4. Resep puding buah naga chia

Bahan-bahan:

- 3 sdm biji chia

- 250 ml susu almon

- 100 ml yoghurt

- 1/2 buah naga beku

Kategori :