Ladies, Ini 7 Penyebab Lemak Menumpuk di Paha, Salah Satunya Stres

Minggu 22-09-2024,16:07 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:5 Manfaat Kunyit untuk Kecantikan, Ampuh Atasi Masalah Jerawat

BACA JUGA:6 Makanan Ini Wajib Dihindari saat Diare, Nomor 2 Bikin Makin Parah

Penyebab Lemak di Paha

1. Genetika  


--(Sumber : iStockPhoto)

Penyebab penumpukan lemak di paha yang pertama adalah disebabkan oleh faktor genetik lantaran genetik memainkan peran besar dalam cara tubuh menyimpan lemak. 

Setiap individu memiliki predisposisi genetik yang berbeda, yang tentunya dapat mempengaruhi distribusi lemak di tubuh. 

Beberapa orang secara alami cenderung menyimpan lemak lebih banyak di area paha dan pinggul.

Oleh sebab itu, jika orang tua atau anggota keluarga memiliki kecenderungan serupa, maka kemungkinan besar seseorang juga akan mengalami hal yang sama.

BACA JUGA:Mampu Menetralkan Kolesterol, Ini 8 Ragam Buah yang Bagus Dikonsumsi Secara Rutin

BACA JUGA:Sulit Buang Air Besar? Coba Konsumsi 6 Pencahar Alami Ini, Nomor 1 Paling Manjur

2. Kelebihan Kalori  

Penyebab lainnya yang dapat menyebabkan penumpukan lemak di paha adalah kalori yang berlebihan yang dapat dikatakan ssbagai salah satu penyebab utama penumpukan lemak. 

Ketika kalori yang masuk ke tubuh melebihi jumlah yang dibakar, maka tubuh akan menyimpan kelebihan energi tersebut dalam bentuk lemak. 

Hal ini tentunya berlaku untuk semua area tubuh, termasuk paha. Oleh karena itu, penting untuk memperhatikan pola makan dan memastikan bahwa asupan kalori seimbang dengan pengeluaran energi.

BACA JUGA:Gubernur Rohidin Perkuat Pagar Nusa: Dukungan NU dalam Pembangunan dan Kepemimpinan Berkelanjutan

Kategori :