Kalau kamu suka yang simpel dan tidak terlalu "jam tangan besar", Redmi Smart Band Pro bisa jadi pilihan.
Desainnya ramping dan ringan, saat dipakai langsung nyaman tanpa terasa berat di pergelangan tangan.
BACA JUGA:Daftar Mobil Listrik dengan Harga di Bawah Rp200 Juta, per Januari 2026
Meski berbentuk band, fiturnya cukup lengkap seperti yang biasa ada di smartwatch standar.
Kamu tetap bisa memantau detak jantung, pola tidur, SpO2, serta jumlah langkah dan kalori selama aktif bergerak.
Band ini juga mendukung mode olahraga yang banyak pilihan, cocok buat kamu yang suka workout ringan hingga menengah.
Notifikasi dari HP juga muncul langsung di layarnya, mulai dari pesan masuk hingga panggilan. Fitur ini bikin aktivitasmu makin efisien tanpa perlu sering buka HP.
3. Redmi Watch S2
Redmi Watch S2 hadir sebagai smartwatch Redmi yang punya tampilan lebih stylish dengan desain kotak klasik.
BACA JUGA:7 Rekomendasi HP Murah dengan RAM Besar 2026, Nyaman dan Performa Stabil
Layar AMOLED-nya memanjakan mata dengan warna yang cerah dan detail yang tajam, cocok buat kamu yang sering melihat notifikasi panjang.
Fitur kesehatan seperti monitor detak jantung real-time, SpO2, hingga pelacakan tidur tetap hadir lengkap.
Mode aktivitas olahraga pun banyak variasinya, cocok buat kamu yang aktif menjalani gaya hidup sehat.
Redmi Watch S2 juga punya fungsi tambahan seperti kontrol musik, pengingat minum air, serta alarm pintar yang membantu aktivitas harian tanpa harus buka HP.
BACA JUGA:Siap-siap Bakal Ada yang Launching! Ini Deretan Daftar Mobil Baru yang Masuk di Indonesia Tahun 2026
4. Redmi Watch X1