Kabar Baik! 9 Bansos Cair Serentak, Penyaluran Akhir Hingga 31 Januari 2023
Informasi terbaru mengenai 9 bantuan sosial (Bansos) dari pemerintah yang dimulai 7 hingga 31 Januari 2023 mendatang.--(Sumber Foto: Disway.id/BETV)
BETVNEWS - Informasi terbaru mengenai 9 bantuan sosial (Bansos) dari pemerintah yang dimulai 7 hingga 31 Januari 2023 mendatang.
BACA JUGA:Pengecer Tak Bisa Lagi Jual Elpiji 3kg, Ini Penjelasan Pertamina
2022 lalu pemerintah pusat sudah menyalurkan beberapa bantuan sosial (bansos) kepada para penerima manfaat yang sudah terdaftar sebagai penerima.
BACA JUGA:Untuk Dapatkan Pupuk Bersubsidi, Ini Syarat dan Ketentuan yang Harus Diketahui
Bansos yang disalurkan tahun 2022 yakni PKH, BPNT, BLT, BBM, PIP, anak sekolah, BLT minyak goreng, BSU gaji, BLT UMKM dan masih banyak lagi lainnya.
BACA JUGA:7 Manfaat Tidur Cukup yang Perlu Banyak Orang Tahu, Cek di Sini
Berikut 9 bansos yang cair hingga 31 Januari 2023:
1. Bantuan BPNT
Pada awal Januari 2023 ini, pemerintah kembali menyalurkan bantuan pangan non tunai (BPNT) atau yang sering disebut.
Saat ini, dicairkan di kantor pos Indonesia secara tunai dengan besaran Rp200 perbulan. Bantuan ini dicairkan khusus untuk KPM BPMT yang belum menerima pencarian akhir tahun 2022.
BACA JUGA:Ada Bunga Rafflesia Mekar Sempurna, Yuk cek di Sini Lokasinya
3. Bantuan atensi anak yatim
Tahun 2022 menyasar hampir 1 juta anak yang tidak mempunyai kedua orang tuanya. Syaratnya mereka juga harus terdaftar di dalam data terpadu kesejahteraan sosial sebesar Rp200 perbulan.
BACA JUGA:Ceres Swasta
4. Bantuan Rumah Sejahtera Terpadu (RST)
Bantuan dari Kemensos RI, dikenal dengan bedah rumah.
Sasaran bantuan ini harus terdaftar dalam DTKS dan harus diusulkan oleh pemerintah daerah, baik itu desa/kelurahan ataupun lewat pemangku kepentingan seperti anggota dewan.
Besarannya Rp20 juta untuk merenovasi rumah.
BACA JUGA:Ungkap Kasus Penusukkan, Ini Reaksi Polda Bengkulu Bantu Satreskrim Polres Kota
5. Program Kartu Prakerja
Program kartu pra kerja ini bersifat semi Bansos. 2023 menjadi peningkatan kualitas kerja.
Sasarannya Rp1,5 juta penerima di sepanjang tahun 2023 dengan indeks bantuannya pun berbeda.
Untuk saldo pelatihan Rp3,5 juta. Sedangkan untuk insentif pasca pelatihan sebesar Rp600 ribu satu kali.
Dan survei insentifnya Rp100 ribu dan hanya diberikan dua kali.
BACA JUGA:Awas!! Melintas di Jembatan Ini Harus Berjiwa Pemberani
BACA JUGA:Panther Seruduk 4 Motor di Ipuh, Ternyata Ini Biang Keroknya
6. Bantuan Subsidi Listrik
Diberikan kepada 40,7 juta pelanggan listrik di seluruh Indonesia, berdaya 450 volt ampere ataupun 900 volt ampere subsidi.
BACA JUGA:Siapkan Payung, Ini Perkiraan Cuaca di Provinsi Bengkulu 3 Hari Kedepan
7. Bantuan Subsidi LPG 3 kilo
Sistemnya sama dengan 2022 lalu.
BACA JUGA:Kasus Asusila Kembali Dialami Anak Bawah Umur, Kali Ini di Kota Bengkulu, Begini Kronologinya
8. Bantuan subsidi uang muka
Bantuan subsidi akan diberikan sebesar Rp200 ribu per unit rumah kepada yang melakukan pembelian rumah.
Dibangun oleh pemerintah, DP-nya disubsidi sebesar Rp220 ribu.
BACA JUGA:Sempat Tertunda Akibat Restu Kemendagri, Mungkinkah Pilkades Lebong Dilaksanakan Tahun Ini?
9. Bantuan KIS BPJS Kesehatan atau PBI (penerima bantuan iuran)
Bansos KIS PBI ini dalam bentuk uang ataupun barang. Apabila Bansos PBI ini dinonaktifkan oleh pemerintah, maka sangat lama dan tidak digunakan.
Dapat berpengaruh cair tidaknya bantuan PKH ataupun BPNT yang diterima penerima.
BACA JUGA:Horee... Blank Spot di Ulu Manna Segera Berakhir, Ini Penjelasannya
BACA JUGA:Gubernur Bengkulu Surati Maskapai Nasional, Ini Alasannya
Inilah 9 bantuan sosial (bansos) dari Pemerintah Pusat. Warga penerima segera mengecek syarat-syarat yang diperlukan. Karena ada beberapa bansos, syaratnya berbeda dari tahun sebelumnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: