GMF AeroAsia Buka Lowongan Kerja untuk Fresh Graduate, Cek Informasinya di Sini
Logo PT GMF Aero Asia.--(Sumber Foto: Republika.co.id)
BACA JUGA:Sidang Tuntutan Kasus Pembunuhan Brigadir J, Kuat Ma'ruf Dituntut Hukuman Ini
Berikut kualifikasi yang dibutuhkan untuk mengisi posisi rookie development program GMF AeroAsia seperti dikutip dari Instagram @kemnaker:
BACA JUGA:LSM Nurani: Jika Bukti Cukup, Jangan Tunda Penetapan Tersangka Kasus Korupsi Bupati Rejang Lebong
1. Lulusan S1 atau D4 dengan jurusan teknik mesin, teknik penerbangan, semua jurusan teknik, psikologi, akuntansi, dan hukum.
2. Usia maksimum 25 tahun.
3. TOEIC score minimum 500 dari institusi ternama. Atau tes yang setara dengan IELTS atau TOEFL juga diperbolehkan.
BACA JUGA:Iwan Bule Mundur dari Pencalonan Ketum PSSI, Ternyata Ini Alasannya
4. Belum menikah dan siap untuk tidak menikah selama mengikuti program.
5. Bersedia ditempatkan dimana saja sesuai dengan kebutuhan perusahaan yang tergabung di Garuda Indonesia Grup.
BACA JUGA:Penuhi Panggilan Penyidik, Kapan Ketiga Tersangka Korupsi DPRD Seluma Ditahan?
Untuk melihat syarat, kualifikasi, serta untuk mendaftar lowongan kerja tersebut dapat diakses melalui laman https://www.gmf-aeroasia.co.id/jobs-gmf-en.
(**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: