5 Tips Aman Mengendarai Mobil Saat Cuaca Buruk

5 Tips Aman Mengendarai Mobil Saat Cuaca Buruk

Gambar hanya ilustrasi. --(Sumber Foto: Disway.id/BETV)

BETVNEWS - Beberapa hari belakangan ini, wilayah-wilayah di Indonesia sedang dilanda cuaca ekstrem, sehingga sering terjadi hujan lebat disertai angin kencang.

Bagi pengendara kendaraan roda empat khususnya harap berhati-hati.

BACA JUGA:Selalu Waspada, Simak 5 Tips Menghadapi Cuaca Esktrem

Pasalnya, kondisi jalan dan jarak pandang berbeda saat cuaca normal, apalagi jika terjadi pada malam hari.

Perlu dipahami terlebih dahulu, berkendara dalam dua kondisi cuaca cerah dan hujan deras tentu saja berbeda.

BACA JUGA:Cuaca Buruk, Perhatikan 4 Hal Berikut Agar Rumah Tetap Aman dan Nyaman

Lantas, saat menghadapi cuaca buruk seperti itu, apa yang harus dilakukan?

Berikut tips aman mengendarai mobil di cuaca ekstrem.

BACA JUGA:Api Merembet Cepat, Ruko 4 Pintu Ludes Terbakar

1. Pastikan Ban dalam Kondisi Baik

Hal penting pertama, terutama saat hendak berkendara, pastikan ban mobil dipompa dengan cukup baik, agar tetap bisa menampung jalan basah.

BACA JUGA:Pohon Tumbang Timpa Lapak Pedagang Pasar Panorama

Hal yang paling dikhawatirkan saat hujan adalah daya cengkram ban kendaraan tidak sempurna.

Lebih parah lagi jika terjadi aquaplaning (ban tidak menapak sempurna di jalan atau kehilangan traksi yang bisa membuat mobil selip).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: