Petugas Lapas Curup Tampil Beda, Kenakan Pakaian Adat Saat Upacara Hari Lahir Pancasila
Lapas Curup menggelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2023 dengan mengenakan pakaian adat.--(Sumber Foto: Daman/BETV)
"Kalau pakaian Jawa sebenarnya dirumah sudah punya mas, jadi untuk memeriahkan hari Lahir Pancasila kita ikut andil mengunakan pakaian seperti ini untuk menunjukan kebhinnekaan dan kita di Lapas Curup berasal dari suku budaya berbeda. Saya bangga jadi orang Jawa, saya bangga jadi orang Indonesia,” ucap Taufik.
BACA JUGA:Terbaru! BKN Resmi Tetapkan Batas Usia Pensiun PNS 2023, Bukan 56 Tahun Lagi, Berapa Itu?
(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: