KPU

Link Pendaftaran CPNS 2023, Lengkap dengan Formasi dan Syarat yang Dibutuhkan

Link Pendaftaran CPNS 2023, Lengkap dengan Formasi dan Syarat yang Dibutuhkan

Link pendaftaran CPNS 2023, lengkap dengan formasi yang dibutuhkan untuk lulusan SMA.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - CPNS 2023 segera dibuka, berikut ini jumlah formasi yang dibuka, syarat yang dibutuhkan, serta link pendaftaran yang bisa diakses melalui sscasn.bkn.go.id.

Sebagai informasi, seleksi untuk menjaring calon pegawai negeri sipil (CPNS) akan dibuka pada September mendatang. Hal itu sejalan dengan pernyataan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas, ketika ditemui di gedung DPR RI beberapa waktu yang lalu.

BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2023 Segera Dibuka, Intip Gaji PNS Lulusan S1 Beserta Tunjangannya

Pada seleksi tersebut, pemerintah membuka formasi sebanyak 1.030.751 formasi untuk PPPK dan CPNS 2023, dengan rincian sebagai berikut,

1. Pemerintah Pusat total 46.666 formasi, dengan rincian,

  • CPNS dosen: 15.858

  • PPPK dosen: 6.472

  • PPPK tenaga guru: 12.000

  • PPPK tenaga kesehatan: 12.719

  • PPPK tenaga teknis lain: 15.205

  • Tenaga teknis lain: 18.595

2. Pemerintah Daerah total 945.373 formasi, dengan rincian,

  • PPPK guru: 580.2023

  • PPPK tenaga kesehatan: 327.542

  • Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

    Sumber: