5 Kandungan Skincare Ini Sebabkan Kulit Kering, Salah Satunya Alkohol, Pakai Produk Ini Untuk Mengatasinya

5 Kandungan Skincare Ini Sebabkan Kulit Kering, Salah Satunya Alkohol, Pakai Produk Ini Untuk Mengatasinya

Ilustrasi. 5 produk skincare ini sebabkan kulit kering, pakai produk ini untuk mengatasinya.--(Sumber Foto: Instagram/skintificid)

BETVNEWS - Kondisi wajah yang sehat dan kenyal menjadi dambaan setiap orang terutama bagi kaum hawa, segala jenis usaha pasti akan dilakukan agar mendapatkan wajah impian baik perawatan ke dokter atau menggunakan produk tertentu. 

BACA JUGA:Punya Jenis Kulit Kering? Pakai Aja Minyak Zaitun, Ini Manfaat Lainnya!

Namun, kandungan yang ada dalam produk tersebut juga harus diperhatikan karena setiap produk memiliki kandungan yang berbeda-beda dan diperuntuhkan untuk jenis kulit yang berbeda juga. Misalnya kulit kering membutuhkan produk yang menghidrasi agar menjadi lembab dan sehat.

Kulit kering disebabkan karena wajah tidak memproduksi minyak alami atau sebum yang cukup untuk menjaga kelembaban kulit. Sehingga dapat menyebabkan kulit mengelupas dan menimbulkan ruam. 

BACA JUGA:Jenis Kulit Wajah Berbeda? Begini Cara Mudah Penggunaan Minyak Zaitun, Bagus Untuk Perawatan

Melansir dari Silom Hospitals.com, banyak faktor yang menyebabkan kulit menjadi kering. Selengkapnya di bawah ini:

1. Terlalu sering terpapar udara panas dan dingin

2. Mandi dengan air panas terlalu lama

3. Menggunakan produk yang mengandung zat kimia berlebih

4. Menggosok kulit terlalu kencang

5. Menggunakan obat-obat tertentu yang membuat kulit menjadi kering

6. Menderita penyakit kulit yang membuat wajah kering.

BACA JUGA:Buah Nanas Bisa Cegah Kerutan di Kulit? Ini 6 Manfaatnya Mengonsumsinya

Bagi kamu yang memiliki kulit wajah yang kering kamu harus menghindari kandungan produk-produk berikut ini:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: