KPU

Punya Bibir Hitam? Ini 7 Cara Mudah Mengatasinya, Jadikan Bibirmu Sehat Alami

Punya Bibir Hitam? Ini 7 Cara Mudah Mengatasinya, Jadikan Bibirmu Sehat Alami

Ilustrasi. Cara mengatasi bibir hitam--(Sumber Foto: Instagram/eudoraslimmkng_batamcenter)

BETVNEWS - Bibir hitam sering menjadi keluhan hampir setiap wanita. Tidak hanya wanita, tapi setiap orang menginginkan bibir sehat dan merona.

Ada beberapa kondisi yang bisa menyebabkan bibir menghitam, misalnya keturanan atau faktor genetik, kehamilan, perubahan hormon, iritasi maupun alergi terhadap beberapa produk kecantikan bibir. 

BACA JUGA:Dapat Mengobati Kista dan Ovarium! Ini 7 Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan Tubuh, Cek Manfaat Lainnya

Selain itu, paparan sinar matahari yang terlalu lama pun menjadi salah satu faktor penyebab dari bibir hitam.

Adapun dibeberapa kondisi tertentu penyebab bibir hitam adalah karena adanya penyakit, misalnya melasma atau kanker kulit melanoma pada bibir.

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Ini Manfaat Daun Salam untuk Kesehatan, Dapat Cegah Serangan Jantung hingga Sinusitis

Namun, tidak perlu khawatir, bagi kamu yang memiliki bibir hitam dapat mencoba beberapa cara mengatasinya.

Melansir dari halodoc.com, berikut beberapa cara mudah mengatasi bibir hitam, diantaranya:

1. Kurangi Asupan Kafein

Jika kamu gemar mengonsumsi minuman berkafein, sebaiknya kamu mulai mengurangi asupan. Terlalu sering mengonsumsi minuman berkafein menjadi salah satu penyebab bibir hitam, ganti minuman anda dengan air putih karena dapat membantu menjaga kelembapan bibir.

BACA JUGA:Coba Rutinkan Konsumsi Buah Kiwi, Diduga Ampuh Tingkatkan Kualitas Tidur, Cek 5 Manfaat dan Kandungannya

2. Hindari Menjilat Bibir dan Mengigit Bibir

Selanjutnya cara menghilanagkan bibir hitam adalah menghindari kebiasaan menjilat dan mengigit bibir. Kebiasaan menjilat dan menggigit bibit dapat mengakibtkan bibir kering, pecah, dan mengalami iritasi sehingga mengakibatkan bibir berubah warna menjadi hitam.

3. Tidak Merokok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: