Mengulik 10 Kelebihan dan Kelemahan iPhone XR, Apakah Masih Layak Digunakan Tahun 2024?

Mengulik 10 Kelebihan dan Kelemahan iPhone XR, Apakah Masih Layak Digunakan Tahun 2024?

Ilustrasi. Kelebihan dan kekurangan iphone XR, apakah masih layak digunakan tahun 2024?--(Sumber Foto: Web/support.apple.com)

4. Baterai yang Tidak Bisa Dilepas

Kekurangan iphone XR lainnya adalah baterai yang tidak bisa dilepas, sehingga menyulitkan saat baterai HP mengalami masalah karena kita harus menggunakan jasa profesional untuk menggantinya.

BACA JUGA:Termurah Berapa? Update Harga Terkini iPhone 13, iPhone 13 Pro, dan iPhone 13 Pro Max Februari 2024

5. Tidak Ada Fingerprint

Kekurangan iphone XR yang terakhir adalah tidak didukung dengan fitur fingerprint, jika kamu sudah terbiasa menggunakan HP dengan fingerprint maka saat membeli iphone XR siap-siap harus meninggalkan kebiasaan tersebut.

Jika dilihat dari kelebihan dan kelemahannya iphone XR masih layak digunakan tahun 2024. Demikianlah informasi mengenai kelebihan dan kekurangan iphone XR, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: