Masih Belum Masuk Sistem DTKS Kemensos? Begini Cara Daftar Bansos PKH dan BPNT 2024 Lewat HP
Ilustrasi. Cara daftar bansos di DTKS Kemensos--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Masih belum masuk sistem DTKS? Cek cara daftar bansos PKH (Program Keluarga Harapan) dan BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) 2024 lewat HP.
Bansos BPNT dan PKH 2024 kembali cair di jadwalkan cair kepada penerima manfaat (KPM) di seluruh wilayah Indonesia.
Bantuan sosial yang bersifat reguler ini diketahui hanya akan cair kepada masyarakat yang telah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 6 Cair Lagi Hingga Akhir Tahun, Cek Rekening KKS dan Nama Kamu Hanya di Sini
Berdasarkan agendanya, bansos BPNT dan PKH telah memasuki penyaluran terbaru ditahun 2024.
Bagi para penerima manfaat, segera cek daftar nama Anda apakah termasuk penerima bansos atau tidak.
Namun sebelum mengecek nama penerima bansos, pastikan terlebih dahulu satu hal ini.
BACA JUGA:Hari Ini Bansos BPNT Tahap 6 Cair, Cek Nama Penerimanya dan Ambil BLTnya di Lokasi Ini
Pastikan bahwa data diri Anda masuk di DTKS Kemensos. Sebab, syarat utama memperoleh bansos dari pemerintah adalah terdaftar di DTKS.
Bagi kamu yang ingin mendapatkan ke dua bantuan tersebut, tapi belum masuk sistem DTKS Kemensos, ini ada cara daftarnya.
Cara daftar DTKS Kemensos pun sangat mudah, bisa dilakukan secara online melalui HP atau ponsel masing-masing.
Berikut cara daftar bansos BPNT dan PKH di DTKS Kemensos secara online:
1. Unduh Aplikasi Cek Bansos Kemensos melalui Play Store.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: