Telinga Berdenging? Dapat Amalkan Doa Ini! Simak Artinya Menurut Islam

Telinga Berdenging? Dapat Amalkan Doa Ini! Simak Artinya Menurut Islam

Ilustrasi. Amalan doa saat telinga berdenging, simak artinya dalam Islam di sini.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

Melalui jalur Muhammad bin Ubaidillah dari Ma'mar, dari bapaknya. Disebutkan Imam Bukhari: "Ma'mar dan bapaknya, keduanya adalah munkarul hadits," (al-Lali' al-Masnu'ah, 2/242)

Menurut ad-Daruquthni menagatakan: Muhammad bin Ubaidillah 'Matruk' (perawi yang tidak diindahkan haditsnya). Selanjutnya dikomentari al-Uqaili: "Hadits yang tidak ada asalnya (tidak ada di kitab hadits). Sementara Muhammad bin Ubaidillah dinyatakan oleh Bukhari sebagai munkarul hadits." (ad-Dhu'afa' 390, dinukil dari Silsilah al-Ahadits adh-Dhaifah, 6/138)

Sehingga menurut mereka hadits tersebut tak dapat dipertanggung jawabkan dan tidak perlu diperhatikan. Bahkan dijadikan acuan sumber rujukan, beberapa orang beranggapan bahwa klaim tersebut dapat menyesatkan orang lain.

Meskipun begitu, kita sebagai umat Islam perlu untuk tetap bersholawat kepadanya (Rasulullah SAW), baik dalam kondisi apapun tidak hanya pada saat telinga berdenging saja.

Masih adanya perdebatan tentang dalil yang menyatakan, klaim bahwa telinga berdenging adalah tanda Rasulullah sedang memanggil.

BACA JUGA:Kisah Sahabat Nabi, Abu Dzar si Paling Miskin tapi Hidup Bahagia, Bikin Kagum Ternyata Karena Ini Masuk Islam!

Benar atau tidaknya hadits di atas, diharapkan kita sebagai umat Islam, bisa mengambil hikmah dan tetap berhusnudzan. Ya, tentunya penting bagi kita melakukan penelitian serta mencari tahu sumber rujukan yang jelas.

Bertemu Rasulullah SAW melalui mimpi

Siapa yang tidak ingin dipanggil Rasulullah SAW? Tentu setiap umat Islam akan bahagia bila dipanggil dengan beliau, bahkan sampai menangis.

Namun, tahukah ini bukan tentang panggilan. Namun, kamu dapat bertemu dengan Nabi Muhammad SAW. Ini menjadi keinginan terdalam kaum Muslim, yaitu bertemu baginda Rasulullah.

Sebagaimana, beliau merupakan suri teladan bagi umat Islam. Salah satu agar kamu dapat berjumpa dengan Rasulullah ialah melalui mimpi.

Tentunya, mimpi bertemu dengan Nabi Muhammad SAW akan menjadi obat kerinduan, serta kecintaan terhadap beliau yang mulia. Apalagi hal tersebut menjadi dambaan saat bertemu beliau, akan menjadi ketentraman hati ketika mendapat mimpi dari beliau.

BACA JUGA:7 Hewan yang Dijamin Mendapatkan Kenikmatan Surga, Dalam Ajaran Islam

Lantas, bagaimana cara untuk bertemu Rasulullah SAW? Umat Islam dapat bertemu Nabi Muhammad SAW dengan beberapa amalan. Kamu bisa mengamalkan doa supaya dapat bertemu Rasulullah, doa seperti sholawat yang membuat hatimu merasa amat bertemu beliau dalam mimpi.

Meskipun demikian, kamu dapat mengamalkan salah satu doa sholawat ini. Doa ini bisa diamalkan untuk bertemu dengan Nabi Muhammad SAW.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: