Harus Tahu, Ini Tips Memilih Mobil Bekas Berkualitas, Cari Sesuai Kebutuhan dan Lakukan Test Drive

Harus Tahu, Ini Tips Memilih Mobil Bekas Berkualitas, Cari Sesuai Kebutuhan dan Lakukan Test Drive

Ilustrasi. Tips memilih mobil bekas yang berkualitas agar tidak tertipu.--(Sumber Foto: Web/Apple.com)

Hal ini penting dipastikan untuk mengetahui seberawa aman dan bagusnya mobil tersebut.

Adapun sejarah yang perlu diketahui adalah total jarak tempuh mobil selama digunakan pemilik lama. Hal ini bisa membantu kamu dalam menawar harga.

Tidak hanya itu, riwayat kecelakaan, perbaikan, dan cerita lainnya dari mobil yang ingin dibeli juga bisa membantu kamu mengambil keputusan sebelum membeli.

BACA JUGA:Inilah Rekomendasi Mobil Bekas Mercy Rp100 Jutaan, Ada Mercedes-Benz C-Class W202 Hingga S-Class W140

6. Periksa Kelengkapan Surat

Tips memilih mobil bekas yang berkualitas berikutnya adalah dengan memeriksa kelengkapan surat.

Kelangkapan surat-surat mobil seperti STNK, BPKB dan dokumen penting lainnya harus diperiksa dan dipastikan ada.

Hal ini berguna untuk menunjang keamanan kamu selama mengendarai mobil tersebut.

BACA JUGA:New Suzuki APV 2024 Bisa Jadi Pilihan Mobil Keluarga, Cek Spesifikasi Hingga Harga Terbarunya

7. Lakukan Test Drive

Tips memilih mobil berkualitas selanjutnya adalah denga melakukan test drive. Hal ini dilakukan untuk mengetahui seberapa nyaman dan cocok mobil tersebut dengan keinginan kamu.

Selain itu dengan test drive kamu bisa mengetahui apa saja kelebihan dan kelemahan mobil yang ingin kamu beli.

Itulah tips memilih mobil bekas yang berkualitas agar tidak tertipu, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: