4 Menu yang Wajib Ada saat Berbuka di Bulan Dzulhijjah, Sehat dan Bergizi

4 Menu yang Wajib Ada saat Berbuka di Bulan Dzulhijjah, Sehat dan Bergizi

Ilustrasi. Menu wajib saat berbuka di bulan Dzulhijjah.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Selain menyehatkan, protein sangat penting untuk membuat tubuh kuat menjalankan ibadah puasa seharian penuh.

Protein berfungsi untuk memperbaiki jaringan tubuh yang rusak sehingga daya tahan tubuh lebih terjaga.

4. Air putih

Menu yang wajib ada saat berbuka di bulan dzulhijjah terakhir adalah air putih.

Menu satu ini sangat wajib, saat berpuasa tubuh membutuhkan cairan agar tidak dehidarsi. Mengkonsumsi air putih dapat memenuhi kebutuhan cairan yang diinginkan tubuh setiap hari.

BACA JUGA:Ikan hingga Sayuran, Cek Apa Saja Makanan yang Baik untuk Berbuka Puasa Agar Ibadah Makin Lancar

Saat berpuasa, tubuh akan kehilangan banayak cairan. Oleh karena itu, ketika sahur dan berbuka pastikan kamu mengkonsumsi air putih yang cukup.

Diketahui, setiap hari kamu harus mengkonsumsi setidaknya 8 gelas atau sekitar 230 ml sama dengan 2 liter air.

Dalam hal ini kamu bisa mengkonsumsi 4 gelas saat berbuka dan 4 gelas lagi ketika sahur.

Itulah menu yang wajib ada saat berbuka di bulan dzulhijjah, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: