dempo

Waspada! Inilah 5 Penyebab Munculnya Penuaan Dini di Usia 20 Tahunan

Waspada! Inilah 5 Penyebab Munculnya Penuaan Dini di Usia 20 Tahunan

Waspada! Inilah 5 Penyebab Munculnya Penuaan Dini di Usia 20 Tahunan--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Waspada! Inilah 5 penyebab munculnya penuaan dini di usia 20 tahun. Kamu wajib tahu agar bisa dicegah sedari awal.

Kulit wajah remaja berusia 20 tahun sangatlah rentan terhadap berbagai macam bentuk polusi udara.

BACA JUGA:7 Cara Mudah Mengatasi Penuaan Dini di Wajah, Ini Wajib Kamu Rutinkan Setiap Hari

Seperti yang diketahui, apabila kulit wajah sering terpapar polusi, risiko seperti penuaan dini dapat terjadi.

Penuaan dini adalah suatu kondisi yang mana tanda-tanda penuaan ditubuh lebih cepat terdeteksi, seperti kerutan, noda hitam, hingga kulit kusam, padahal usia masih terbilang sangat muda.

BACA JUGA:8 Tanda Wajah Mengalami Penuaan Dini, Mulai Dari Kulit Kusam Hingga Kerutan Halus di Sekitar Mata

Melansir dari Healthline, proses penuaan tubuh setiap orang berbeda-beda. Namun, premature aging atau penuaan dini sering terjadi kepada seseorang yang bahkan usianya belum menginjak 30 tahun.

Lantas, Apa yang menyebabkan penuaan dini rentan muncul di usia 20 tahunan selain faktor polusi udara?

BACA JUGA:7 Makanan Sehat Atasi Penuaan Dini di Wajah, Menjaga Kulit Tetap Sehat dan Bercahaya

Ternyata, faktor penuaan dini tidak hanya disebabkan oleh faktor lingkungan. Nyatanya gaya hidup sehari-hari dapat menyebabkan penuaan dini di usia 20 tahun.

Berikut adalah beberapa penyebab munculnya penuaan dini di usia 20 tahun, diantaranya:

BACA JUGA:Anti Aging Alami yang Ampuh Cegah Penuaan, Kulit Manggis Tawarkan 6 Manfaat Ini untuk Wajah, Cek Sekarang

Penyebab Munculnya Penuaan Dini di Usia 20 Tahun

1. Begadang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: