dempo

5 Jenis Makanan untuk Anak saat Sariawan, Sup Hangat Termasuk Salah Satunya

5 Jenis Makanan untuk Anak saat Sariawan, Sup Hangat Termasuk Salah Satunya

Ilustrasi. Makanan untuk anak saat sariawan.--Sumber foto: (Doc/BETV)

Makanan yang baik untuk anak saat sariawan yang pertama adalah bubur. Seperti yang dikatakan sebelumnya bahwa ketika memiliki sariawan, area dalam mulut akan terasa perih dan sakit.

Mengkonsumsi makanan lembut akan mengurangi rasa sakitnya saat makan. Direkomendasikan untuk mengkonsumsi bubur kaya serat dan vitamin agar daya tahan tubuh meningkat.

Jika daya tahan tubuh meningkat maka bakteri dan virus penyebab penyakit lebih susah menyerang kesehatan.

BACA JUGA:Kulit Kamu Kusam? Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya, Dijamin Ampuh!

BACA JUGA:Begini Cara Mengatasi Minyak Berlebih Dipermukaan Kulit Wajah, Cukup Ikuti 5 Langkah Mudah Ini

2. Sup Hangat


--Sumber foto: (Web/kompas.com)

Makanan yang baik untuk anak saat sariawan berikutnya adalah sup hangat. Selain untuk menjaga daya tahan tubuh, sup juga akan melegahkan tenggorokan dan memberikan energi ketika sakit sariawan.

Di sisi lain, sup menjadi salah satu makanan yang kaya nutrisi sehingga baik untuk kesehatan tubuh, dengan begitu sariawan akan lebih cepat sembuh.

3. Kentang Tumbuk


--Sumber foto: (Web/fimela.com)

Makanan yang baik untuk anak saat sariawan selanjutnya adalah kentang tumbuk.

Selain teksurnya yang lembut dan nyaman dimakan saat sariawan, kentang tumbuk juga kaya akan karbohidrat yang bisa menambah daya tahan tubuh.

BACA JUGA:8 Cara Mengatasi Sariawan pada Anak, Minum ASI hingga Jaga Kebersihan Gigi

BACA JUGA:PAN Tutup Kemungkinan Berkoalisi dengan Partai Golkar di Pilkada Kabupaten Kota se-Provinsi Bengkulu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: