KPU

Perubahan Hormon Sebabkan Wajah Beruntusan, Yuk Ketahui 9 Penyebab Lainnya di Sini

Perubahan Hormon Sebabkan Wajah Beruntusan, Yuk Ketahui 9 Penyebab Lainnya di Sini

Ilustrasi. Penyebab wajah bruntusan yang sering terjadi.--(Sumber foto: Doc/BETV)

Tidak hanya menyebabkan wajah bruntusan, penumpukan komedo juga bisa memicu munculnya jerawat.

2. Milia


--(Sumber foto: Web/halodoc.com)

Penyebab wajah bruntusan selanjutnya adalah milia. Bagi yang belum tahu, kondisi ini ditandai dengan adanya bintik-bintik putih di sekitar mata. 

BACA JUGA:Ini 6 Skincare Rutin untuk Kulit Kusam yang Perlu Kamu Coba, Mulai Dari Facial Wash hingga Serum

BACA JUGA:Intip di Sini 8 Manfaat Mengosumsi Stroberi untuk Kecantikan, Bagus Memperbaiki Tampilan Kulit Secara Alami

Milia juga dapat menyebabkan bruntusan karena terbentuk akibat sel kulit mati yang tidak mengelupas dengan baik sehingga teperangkap di bawah kulit.

Oleh karena itu muncullah bruntusan di wajah yang berbentuk bintik kecil-kecil akibat penumpukan sel kulit mati tersebut.

3. Keratosis pilaris 

Penyebab wajah bruntusan berikutnya adalah keratosis pilaris. Kondisi ini dapat terjadi akibat masalah genetik.

Biasanya keratosis pilaris dikenal juga dengan sebutan kulit ayam. Kondisi ini diakibatkan oleh penyumbatan pada area folikel rambut sehingga wajah menjadi bruntusan.

BACA JUGA:Kulit Kusam Bikin Ga Pede? Coba Atasi dengan 6 Cara Mudah Ini, Ampuh Kembalikan Rona Kulit

BACA JUGA:Harus Sabar, Daftar Waktu Tunggu Haji di Kota Terlama se-Provinsi Bengkulu

4. Reaksi alergi atau sensitivitas

Selain kulit ayam, alergi juga bisa menyebabkan kulit bruntusan. Hal tersebut karena alergi menimbulkan rasa gatal, kemerahan dan kulit menjadi mengelupas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: