Buah Semangka Bisa Jadi Camilan yang Enak dan Lezat, Cek Resep Simpelnya di Sini
Ilustrasi. Buah semangka bisa jadi camilan yang enak dan lezat, cek resep simpelnya di sini.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
- Bunga rosemari
- Oregano
- Garam
Cara membuat:
- Panaskan wajan dengan api besar, kemudian tuangkan minyak zaitun di atas wajan, tunggu sampai minyak panas.
- Tuangkan semangka, dan tekan sisi semangka agar warna berubah kecokelatan. Lalu tunggu sekitar 3 menit dan sisihkan.
- Masukkan minyak dan jus semangka ke dalam wajan.
- Sajikan semangka bakar dengan siraman jus semangka yang sudah dimasak. Hias dengan jagung kering, bunga rosemari dan taburan oregano serta garam.
BACA JUGA:Ini Dia Resep Lumpia Goreng, Cemilan Enak untuk Si Kecil dan Keluarga di Rumah
BACA JUGA:Resep Pilihan Jus Wortel Ini Wajib Kamu Coba, Dijamin Bikin Segar dan Enak
3. Resep kue ketan talam semangka
Bahan lapisan bawah:
- 500 gram beras ketan
- 400 ml santan
- Garam (secukupnya)
Lapisan atas:
- 350 gram semangka (parut lalu sisihkan)
- 100 gram tepung terigu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: