KPU

5 Trik Mengatasi Flek Hitam Agar Cepat Mengelupas, Gunakan Bahan Alami

5 Trik Mengatasi Flek Hitam Agar Cepat Mengelupas, Gunakan Bahan Alami

5 Trik Mengatasi Flek Hitam Agar Cepat Mengelupas, Gunakan Bahan Alami--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Flek hitam dapat di atasi menggunakan bahan alami. Mengatasi Flek hitam dengan bahan alami adalah salah satu cara efektif yang dapat di lakukan.

Flek hitam di wajah sering membuat masalah bagi banyak orang. Bukan tanpa alasan, sebab flek hitam kerap mengganggu penampilan sehingga mengurangi rasa percaya diri.

BACA JUGA:8 Cara Peeling Wajah yang Baik dan Benar, Hindari Area Mata

BACA JUGA:Bhabinkamtibmas Polsek Talo Ajak Masyarakat Sisihkan Rezeki untuk Anak Yatim

Adapun penyebab flek hitam di wajah pun bervariasi. Oleh karena itu, penting mengetahui cara menghilangkan flek hitam dan mengetahui penyebabnya.

Salah satu penyebab paling umum munculnya flek hitam ialah paparan sinar matahari. Paparan sinar matahari yang berlebihan pada kulit wajah tanpa perlindungan dapat menyebabkan flek hitam.

Sinar UV diketahui dapat merangsang produksi melanin atau pigmen yang memberi warna pada kulit wajah.

BACA JUGA:9 Manfaat Peeling Bagi Kecantikan Wajah, Meratakan Warna Kulit hingga Mengurangi Bekas Jerawat

BACA JUGA:Ini 3 Cara Mengatasi Asam Lambung dengan Kunyit, Dijamin Langsung Sembuh

Apabila tubuh merangsang melanin berlebih pada kulit wajah, maka pigmen akan memberikan warna berlebih pada kulit wajah.

Untuk itu, penting diingat bahwa kulit wajah perlu perlindungan agar masalah kulit seperti flek hitam dapat dicegah dan teratasi dengan baik.

Selain paparan sinar matahari, ternyata inflamasi atau bekas luka juga dapat menyebabkan flek hitam.

BACA JUGA:4 Resep Minuman Herbal Daun Meniran, Ada Infused Water hingga Teh Herbal

BACA JUGA:Cegah Pencemaran Lingkungan, DLH Rutin Lakukan Pengawasan Terhadap Pabrik di Seluma

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: