Simpel dan Lezat, 5 Resep Olahan Ikan Goreng Rekomendasi untuk Lauk Makan Hari Ini
Ilustrasi. Resep olahan ikan goreng yang lezat.--Sumber foto: (Doc/BETV)
Bahan
- 1 kg ikan cakalang, potong menjadi beberapa bagian
- 3 siung bawang putih
- 2 cm jahe
- 2 cm kunyit
- ½ sdt ketumbar
- Garam dan penyedap rasa secukupnya
- 1 bks kaldu ayam bubuk
Cara Membuat
- Marinasi ikan cakala yang sudah dibersihkan selama 10 menit
- Bilas ikan setelah dimarinasi
- Haluskan semua bumbu kemudian balurkan ke seluruh badan ikan dan tunggu selama beberapa saat hingga bumbu meresap
- Kukus ikan selama 30 menit kamudian goreng hingga kecoklatan
- Ikan goreng cakalang bumbu kuning siap disanpat.
Demikian informasi mengenai resep ikan goreng sedap yang mudah dibuat, semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: