Meningkatkan Mood, Berikut 7 Manfaat Kacang Mete untuk Ibu Hamil Muda

Meningkatkan Mood, Berikut 7 Manfaat Kacang Mete untuk Ibu Hamil Muda

Meningkatkan Mood, Berikut 7 Manfaat Kacang Mete untuk Ibu Hamil Muda--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Kacang mete mengandung kalium dalam jumlah yang melimpah. Kandungan ini tentu saja sangat dibutuhkan oleh ibu hamil agat darah dapat berfungsi sebagaimana mestinya.

Tidak hanya itu, kalium dalam kacang mete ikut berperan dalam mengatasi pembekuan darah, sehingga mampu mengatasi pendarahan ketika persalinan tiba.

BACA JUGA:Masker Kopi Dapat Samarkan Area Mata Panda, Ini Manfaat Lain yang Perlu Diketahui

BACA JUGA:Ramayana Segera Buka Gerai di Mega Mall Bengkulu, Pengelola: Masih Menunggu Penertiban PKL

5. Menjaga Sistem Pencernaan

Manfaat kacang mete untuk ibu hamil berikutnya adalah mampu menjaga sistem pencernaan selama masa kehamilan.

Kacang mete diketahui mengandung serat yang tinggi, hal inilah yang membuat sistem pencernaan tetap terjaga kesehatananya.

Ibu hamil pada umumnya sering mengalami yang namanya sembelit. Untuk menghindari hal tersebut, dianjurkan untuk mengonsumsi kacang mete secara rutin.

BACA JUGA:Empat Pimpinan DPRD Provinsi Bengkulu Diusulkan ke Mendagri: Sumardi, Suprisman, Sonti, dan Agus Riyadi

BACA JUGA:6 Tiang Listrik di Seluma Roboh Akibat Cuaca Ekstrem, PLN Lakukan Pemadaman

6. Mendukung Kesehatan Jantung

Manfaat kacang mete untuk ibu hamil dapat mendukung kesehatan jantung. Lemak tak jenuh tunggal dan ganda dalam kacang mete membantu menjaga kesehatan jantung ibu hamil.

Caranya dengan dengan menurunkan kadar kolesterol LDL (kolesterol jahat) dan meningkatkan kadar kolesterol HDL (kolesterol baik).

BACA JUGA:Ingin Mulai Gunakan Retinol? Ini 5 Rekomendasi Produk Retinol Terbaik yang Bisa Kamu Coba

BACA JUGA:Yummy, Coba Bikin Ikan Bakar Enak Sehari-hari Ini, Cek Resep Lengkapnya di Sini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: