Siapa Saja Kelompok Orang yang Tak Boleh Konsumsi Lobak? Intip Jawabannya di Sini!
Ilustrasi. Siapa saja kelompok orang yang tak boleh konsumsi lobak? Intip jawabannya di sini!--(Sumber : Doc/BETV)
Hal ini lantaran lobak mengandung senyawa oksalat, yang jika dikonsumsi dalam jumlah besar bisa memicu pembentukan batu ginjal pada orang yang rentan.
Oleh sebab itu, konsumsi lobak secara berlebihan dapat meningkatkan risiko terbentuknya batu ginjal kalsium oksalat.
Karena itulah penderita batu ginjal sebaiknya mengurangi atau menghindari konsumsi lobak untuk mencegah penumpukan oksalat dalam tubuh yang bisa memperparah kondisi.
BACA JUGA:Kajati Bengkulu Terima Piagam Penghargaan dan Pin Emas dari Menteri ATR/BPN
BACA JUGA:1 Unit Rumah di Kecamatan Pondok Suguh Ludes Terbakar
3. Orang dengan tekanan darah rendah
--(Sumber : iStockPhoto)
Lobak memiliki efek alami yang dapat membantu menurunkan tekanan darah. Hal ini tentunya dapat membantu menurunkan tekanan darah bagi mereka yang mengalami darah tinggi.
Namun, bagi mereka yang sudah memiliki tekanan darah rendah, mengonsumsi lobak justru bisa menyebabkan tekanan darah turun secara drastis, yang dapat menimbulkan pusing, lemas, atau bahkan pingsan.
Oleh sebab itu, kelompok ini sebaiknya menghindari konsumsi lobak atau memantau asupan dengan sangat hati-hati.
BACA JUGA:Cukup Kurangi Konsumsi Kafein, Bisa Membantu Menjaga Kesehatan Mental, Cek Cara Lainnya
4. Penderita alergi terhadap sayuran cruciferous
Beberapa orang mungkin memiliki alergi terhadap sayuran dari keluarga cruciferous, seperti lobak, brokoli, dan kubis.
Alergi terhadap lobak ini bisa menyebabkan reaksi seperti gatal-gatal, ruam, atau bahkan kesulitan bernapas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: