Kepala BPN dan Pj Sekda Bahas Terkait Pembangunan Waduk Pengendali Banjir di Kota Bengkulu
Kepala Badan Pertahanan Nasional (BPN) Kota Bengkulu Nirwanda, berkunjung ke ruang kerja Pj Sekda Kota Bengkulu, Eko Agusrianto, Rabu 20 November 2024.--(Sumber Foto: Robi/BETV)
Alasan mengapa dua kecamatan itu yang ditunjuk sebagai kawasan yang perlu dibangun waduk, sambung Eko karena memang di kawasan tersebut rawan banjir.
Seperti di Tanjung Agung dan Tanjung Jaya Kelurahan Sungai Serut, selalu menjadi langganan banjir.
BACA JUGA:6 Manfaat Daun Kersen untuk Diabetes dan Cara Mengolahnya, Ternyata Mudah Banget!
BACA JUGA:Tindaklanjuti Arahan Presiden Prabowo, DPRD Bakal Cek Seluruh HGU Perkebunan di Kabupaten Seluma
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: