KPU

6 Rekomendasi Cushion Untuk Kulit Berminyak, Ada Make Over hingga Wardah

6 Rekomendasi Cushion Untuk Kulit Berminyak, Ada Make Over hingga Wardah

Ilustrasi. 6 rekomendasi cushion untuk kulit berminyak, ada make over hingga wardah--(Sumber : Doc/BETV)

BACA JUGA:Plt Gubernur Bengkulu Minta KIP Dapat Mengawasi dan Pastikan Keterbukaan Informasi

BACA JUGA:Lezat dan Praktis! 4 Resep Masakan Olahan Telur Ini Siap Jadi Menu di Meja Makanmu

5. Pixy Make It Glow Matte BB Cushion 


--(Sumber : Bukareview)

Cushion yang satu ini memberikan hasil akhir matte yang mampu menahan minyak di wajah hingga berjam-jam. 

Formulanya juga ringan sehingga tidak akan terasa berat meski digunakan sepanjang hari.

Selain itu, Pixy Make It Glow Matte BB Cushion juga mengandung bahan pelembap untuk menjaga kulit tetap sehat. 

Dengan harga yang terjangkau, produk ini dapat menjadi salah satu pilihan terbaik untuk pemilik kulit berminyak.

BACA JUGA:Mayat Pria Ditemukan Terdampar di Pantai Batu Lungun

BACA JUGA:Benarkah Telur Bikin Bisulan? Simak Sederet Mitos dan Fakta Tentang Telur Ini dan Temukan Jawabannya!

6. Dear Me Beauty Airy Cushion Matte

Dear Me Beauty menghadirkan cushion dengan hasil akhir matte yang tahan lama dan ringan di kulit sehingga cocok untuk kulit berminyak. 

Produk dari Dear Me ini memang diformulasikan untuk mengontrol minyak berlebih sehingga wajah tetap terlihat fresh sepanjang hari.

Selain itu, cushion ini juga dilengkapi kandungan skincare seperti niacinamide yang membantu merawat kulit. 

Dengan coverage yang buildable, cushion ini cocok untuk kebutuhan makeup harian maupun acara formal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: