Punya Kamera Boba hingga Dynamic Island, Ini 5 Smartphone Canggih Mirip iPhone 15

Punya Kamera Boba hingga Dynamic Island, Ini 5 Smartphone Canggih Mirip iPhone 15--(Sumber Foto: Doc/BETV)
--
Ponsel lokal yang memiliki spek ala-ala kamera boba dan Dynamic Island salah satunya adalah Xiaomi Redmi 12.
Tampak elegan dari bagian belakangnya. Dari segi tenaga, perangkat ini mengandalkan MediaTek Helio G88 dengan tiga kamera AI 50MP.
Kapasitas baterainya 5000mAh, layar FHD+ 90 Hz. Selain itu dibuat dengan standar IP53 yang membuatnya tahan debu dan cipratan air. Harganya dibanderol sekitaran Rp1,8 jutaan.
BACA JUGA:Kebakaran Hebat di Desa Melati Harjo: Rumah, Mobil Innova dan 3 Motor Hangus Terbakar
BACA JUGA:Watsons Buka Gerai ke-186 di Bencoolen Mall, Ada Diskon Khusus dan Voucher Rp50.000
Itulah 5 daftar hp mirip dengan iPhone 15. Dari tampilannya, Hp di atas sangatlah mirip, namun tentu saja spesifikasi amat sangat berbeda dengan iPhone 15. Semoga informasi membantu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: