Bukan Sakit Perut, Ini Dampak Negatif Minum Air Lemon Terlalu Berlebihan untuk Kesehatan

Bukan Sakit Perut, Ini Dampak Negatif Minum Air Lemon Terlalu Berlebihan untuk Kesehatan--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Bukan sakit perut, ada beberapa dampak negatif minum air lemon secara berlebihan untuk kesehatan yang tidak disangka-sangka.
Air lemon merupakan salah satu minuman yang populer di dunia, selain dapat membantu menghidrasi tubuh, minuman ini juga diyakini dapat membantu proses diet.
BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Tambah 50 Kuota Tiket Mudik Gratis, Rute Jadi Lima Kota
BACA JUGA:5 Efek Samping Konsumsi Buah Plum Berlebihan, Beresiko Sebabkan Batu Ginjal
Namun, Anda perlu waspada karena minum air lemon setiap hari juga memiliki dampak negatif bagi tubuh.
Pada kebanyakan kasus, orang meminum air lemon hangat saat perut kosong setiap pagi sebagai salah satu ritual diet.
Sementara itu, khasiat air lemon untuk membantu mengurangi berat badan juga belum memiliki bukti kuat.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
BACA JUGA:Solusi Alami Wajah Mulus, Gunakan Masker Garam dan Lemon, Ampuh Mencerahkah dalam Hitungan Hari
BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Sidak Pangkalan Gas Elpiji 3 Kg, Pastikan Penyaluran Tepat Sasaran
Adapun pakar diet dan edukator diabetes, Caroline Thomason, mengatakan alih-alih mengonsumsi air lemon, menurutnya, upaya paling efektif untuk menurunkan berat badan adalah dengan melakukan diet dan olahraga.
Efek samping minum air lemon terlalu berlebihan ini tidak bisa disepelekan. Ketahui ragam dampaknya untuk kesehatan berikut ini.
BACA JUGA:6 Jenis Buah Plum dan Karakteristiknya, Ada Japanese Plum hingga Mirabelle, Suka yang Mana?
BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Teh Peppermint Sehari-hari, Ampuh Meningkatkan Konsentrasi, Cek di Sini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: