Tips Dapat Dana Gratis untuk Modal Tahun Baru dengan Modal BPJS Kesehatan

Senin 26-12-2022,11:40 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

2. Bantuan Program Pangan Non Tunai (BPNT) atau Bantuan Program Sembako

Tidak jauh berbeda dengan bansos PKH, syarat utama untuk mendapatkan bantuan ini yakni harus sudah terdaftar di DTKS.

18,8 juta keluarga ditargetkan menerima bantuan ini. 

BACA JUGA:Malam Tahun Baru Semakin Dekat, Ini Tips Agar Bisa Lebih Hemat

3. Bantuan Program Indonesia Pintar (PIP)

Bantuan ini menyasar siswa-siswi atau pelajar yang telah terdaftar di DTKS.

Untuk pelajar yang memiliki kartu KIS PBI dam terdaftar di DTKS, pada 2023 nanti akan berpotensi menerima bantuan PIP.

Adapun besaran bantuan untuk siswa Sekolah Dasar (SD) yaitu Rp. 450 ribu. 

Untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP) sebesar Rp 750 ribu. kemudian Sekolah Menengah Atas (SMA) menerima 1 juta Rupiah.

4. Bantuan Sosial Atensi Permakanan untuk Disabilitas dan Lansia Usia 75 Tahun ke Atas.

Kebanyakan penerima Bansos permakanan berasal dari keluarga penerima Bansos PKH maupun BNPT.

Pada 2023 mendatang, bagi keluarga yang sudah menerima bansos permakanan, maka bansos PKH dan BNPT akan dinonaktifkan.

Akan tetapi, para lansia usia di atas 75 tahun dan penyandang disabilitas akan mendapatkan bansos KIS PBI gratis dari pemerintah.

Itu berarti, pada tahun 2023 mereka berpotensi tetap mendapatkan bantuan atensi permakanan tersebut.

BACA JUGA:14 Narapidana Terima 'Hadiah' Natal, Yuk Intip Hadiahnya

Perlu diperhatikan, bantuan sosial Kartu Indonesia Sehat (KIS) Penerima Bantuan Iuran (PBI) merupakan bansos yang diprioritaskan oleh Kementerian Sosial (Kemensos) Republik Indonesia.

Kategori :