Bahan bio aktif ini disebut annonaceous acetogenins (AGEs) yang mempunyai beberapa sifat antikanker. AGEs tersebut bisa membunuh sel kanker hanya dengan menghambat pertumbuhan protein sel kanker.
BACA JUGA:5 Tips Mudah Turunkan Tekanan Darah Tinggi Secara Alami
6. Menstabilkan tekanan darah
Sirsak memiliki kandungan yang kaya akan potasium dan zat besi. Dari dua bahan ini bisa menurunkan tingkat dari tekanan darah tinggi.
Lalu, kalium tersebut mengalami peningkatan sirkulasi darah yang lebih baik, sedangkan zat besi dapat membantu mengatur detak jantung.
BACA JUGA:Kopi Dusun Gelar Seminar, Dorong UMKM Bengkulu Go Digital
Dengan meminum air rebusan daun sirsak inilah menjadi rekomendasi untuk pengidap tekanan darah tinggi.(**)