5 Resep Minuman Mojito, Mudah Membuatnya, Intip Caranya di Sini!

Senin 13-02-2023,21:57 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS - Ada beberapa jenis minuman mojito yang dapat kamu coba buat di rumah, cek 5 resepnya di sini.

Minuman ini identik dengan rasa asam yang cukup menyegarkan, mojito menjadi pilihan cocok untuk dinikmati ketika cuaca sedang terik.

BACA JUGA:Pendaftar Calon Komisioner KPU Provinsi Bengkulu Capai 177 Orang

Kesegaran dari minuman ini yang dibuat dari bahan dan buah segar, misal lemon atau jeruk nipis, daun mint, hingga stroberi.

Tak hanya itu, air soda dan es batu sebagai bahan utama minuman ini juga ikut melengkapi kesegarannya.

BACA JUGA:Bersih, Lawan Gengsi! Siswa SMKN 3 Seluma Jadi Pahlawan Sampah

Kamu dapat secara bebas mengkreasikannya sebab bisa dibuat sendiri, dilansir dari laman briliofood.net.

1. Resep leci mojito

Bahan:

- Soda plain dingin 1 botol

- jeruk nipis 1 buah (peras airnya) 

- jeruk nipis 1 buah (iris tipis)

BACA JUGA:Bulog Buka Pojok Pangan, Jual Sembako Murah

- Daun mint segar secukupnya

- Gula cair secukupnya

Kategori :