BETVNEWS - Pembahasan mengenai mobil termahal di dunia menjadi pembahasan yang menarik dan seru untuk dikupas lebih dalam terutama bagi pecinta otomotif.
BACA JUGA:7 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas untuk Mudik, Salah Satunya Priksa Kelengkapan Surat
Mobil termahal di dunia biasanya diciptakan hanya beberapa unit saja sehingga mobil termasuk mobil yang langka dan menawarkan mobil mesin yang terbaik.
Saat hendak membeli mobil, biasanya calon pembeli akan dihadapkan pada berbagai pertimbangan umum seperti pemilihan merek, jenis, desain, kapasitas penumpang, kubikasi mesin, konsumsi bahan bakar, suku cadang hingga harga mobil.
BACA JUGA:Rekomendasi Mobil Toyota Terbaru 2024, Ada Yaris Cross Hybrid hingga All New Avanza
Biasanya mobil mewah ini menjadi incaran para milyarder sebagai barang koleksi untuk memperlihatkan status sosial mereka di masyarakat. Kendaraan ini juga jarang mereka gunakan dan hanya menjadi pajangan. Meski tentu masih ada beberapa yang menggunakannya untuk melaju di jalanan.
Saat ini mobil termahal di dunia adalah mobil Mercedes-Benz 300 SLR Uhlenhaut 1955 yang dibanderol dengan harga US$143 jut atau sekitar Rp2,19 triliun.
BACA JUGA:Penting Dilakukan! Inilah 5 Tips Merawat Mobil Kesayanganmu Agar Tidak Cepat Rusak
Meski demikian, harga ini bukan harga asli yang dibanderol dari pabrikan namun merupakan harga lelang.
Lantas apa saja mobil termahal yang ada di dunia saat ini dan berapa harga mobil tersebut? Simak informasinya dalam artikel berikut ini.
7 Mobil Termahal di Dunia
1. Rolls-Royce Droptail Rp474 Miliar
Mobil pertama yang termahal di dunia adalah Rolls-Royce yang telah menjadi mobil terbaru sejak 2 tahun terakhir dan memecahkan rekornya sendiri dengan mengeluarkan produk ini.
Rolls-Royce Droptail sendiri dibanderol dengan harga US$30 juta atau sekitar Rp474 Miliar.