Masih Ingat Bayi Lelaki yang Ditemukan di Desa Pagar Agung Seluma? 4 Orang Minat Adopsi

Jumat 17-05-2024,16:19 WIB
Reporter : Julyan Pabella
Editor : Ria Sofyan

Diketahui sebelumnya, warga Kabupaten Seluma Provinsi Bengkulu, digegerkan dengan adanya penemuan bayi yang tidak diketahui identitasnya di Desa Pagar Agung Kecamatan Seluma Barat, pada Senin 29 April 2024, sekitar pukul 21.35 WIB.

Bayi lelaki ditemuka pertama kali oleh salah satu warga setempat  bernama Ayub warga Desa Pagar Agung di depan rumahnya, saat ia hendak keluar rumah.

BACA JUGA:Sekarang Daftar CPNS 2024 Sudah Serba Online, Cukup Klik Link SSCASN Ini! Mudah dan Praktis

Ia yang dikagetkan atas peristiwa tersebut, dan langsung menghubungi warga sekitar dan pihak kepolisian, hingga akhirnya bayi laki-laki ini langsung dibawah ke Polindes (Pondok Bersalin Desa) Pagar Agung untuk mendapatkan perawatan medis lebih lanjut.

BACA JUGA:Program Pemutihan Pajak Kendaraan Provinsi Bengkulu Terancam Tak Capai Target, Penyebabnya Ini

Kemudia s etelah mendapatkan perawatan medis di Polindes, warga setempat langsung membawa bayi tersebut ke RSUD Tais, untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.

(Jul)

Kategori :