Selain itu, serum ini juga dapat menjaga elastisitas, antioksidan, mencerahkan, dan menyamarkan flek hitam pada kulit. Hasil akan terlihat dengan pemakaian rutin selama 2 bulan berturut-turut.
BACA JUGA:Tepis Penuaan Secara Alami, Ini 6 Manfaat Kulit Buah Manggis untuk Kecantikan
2. For Skin’s Sake Retinol Serum
Serum terbaik atasi penuaan dini berikutnya ada For Skin’s Sake Retinol Serum. Serum ini mengandung 0,1 retinol yang diperkaya dengan hyaluronic acid, jojoba oil, dan vitamin E.
Serum anti aging For Skin’s Sake Retinol Serum berfungsi untuk melawan penuaan dengan menggantikan sel kulit lama dengan sel kulit baru, menghaluskan garis-garis halus, meratakan tekstur, dan warna kulit wajah.
BACA JUGA:6 Manfaat Buah Pir untuk Wajah, Atasi Jerawat hingga Cegah Tanda Penuaan
Tekstur serum ini sedikit kental dan berwarna kuning terang, namun serum ini tetap menyerap dengan cepat.
3. ElsheSkin Anti Aging Serum
Serum terbaik atasi penuaan dini ada ElsheSkin Anti Aging Serum. ElsheSkin Anti Aging Serum mengandung retinol yang memang dipercaya mampu mengatasi penuaan dini yang dapat menstimulasi kolagen.
BACA JUGA:6 Manfaat Jahe yang Jarang Diketahui, Dapat Membantu Mencegah Penuaan Dini
Serum anti aging ini dapat memudarkan garis-garis halus di wajah, melembapkan, dan meremajakan kulit. Kamu bisa menggunakan serum anti aging ini pagi dan malam agar hasilnya maksimal.
4. Inez Anti Aging Serum
Serum terbaik atasi penuaan dini ini berasal dari merek lokal yakni Inez Anti Aging Serum. Serum dari Inez memiliki kandungan aktif palmitoyl oligopeptide & palmitoyl tetrapeptide-7, apple stemcell, hyaluronic acid, AHA, witch hazel extract, allantoine, dan salicylic acid.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Bit untuk Kecantikan, Manjur Tunda Penuaan hingga Lembapkan Wajah, Buruan Coba
Bahan-bahan aktif ini dapat membantu menyamarkan tanda-tanda penuaan seperti kerutan, garis-garis halus, melembabkan, dan mengganti sel kulit mati pada wajah.
5. Wardah Renew You Anti Aging Intensive Serum