6 Minuman Jus Jeruk Ini Nikmat dan Bikin Nagih! Cek Resep di Sini

Sabtu 06-07-2024,21:30 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:5 Manfaat Jeruk Kalamansi untuk Kesehatan, Tingkatkan Sistem Imun hingga Kontrol Gula Darah

2. Resep jus jeruk tomat

Bahan-bahan:

- 100 ml air jeruk manis

- 5 buah tomat merah (dipotong dadu)

- 1 buah lemon (diambil airnya)

- 5 sdm madu

Cara membuat:

  • Setelah bahan sudah disiapkan, kamu dapat masukkan potongan tomat, air jeruk manis dan juga lemon, lalu diblender.
  • Setelah selesai, kemudian disimpan dalam lemari es hingga dapat disajikan dingin.
  • Minuman tersebut cukup untuk dua orang.

BACA JUGA:Mengenal Jeruk Kalamansi yang Jadi Komoditas Bengkulu, Ini Ciri dan Kandungannya

3. Resep jeruk campur

Bahan-bahan:

- 2 biji timun

- 9 biji kurma

- 2 biji jeruk nipis

- Madu (secukupnya)

- Air matang (secukupnya)

Kategori :