Punya Uban di Usia Muda? Ternyata Ini 5 Penyebabnya, Cek Apa Saja!

Jumat 09-08-2024,15:28 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan


--(Sumber Foto: iStockPhoto)

Uban yang tumbuh di usia muda juga dapat terjadi akibat tubuh yang kekurangan vitamin, seperti seperti B6, B12, biotin, vitamin D, dan vitamin E. 

Kekurangan nutrisi dari vitamin-vitamin ini menyebabkan hilangnya pigmentsi pada rambut sehingga uban akan muncul di usia muda. 

Bukan hanya itu saja, rendahnya kadar vitamin B12 dan zat ferritin di dalam tubuh juga dapat menjadi penyebab beruban di usia muda karena kuranya zat besi di dalam tubuh. 

BACA JUGA:Kelengkeng Tawarkan 8 Manfaat Ini untuk Kecantikan, Nomor 7 Bantu Detoksifikasi Tubuh

BACA JUGA:Ini 6 Penyebab Bibir Kering dan Pecah-pecah, Nomor 2 Sering Dilakukan

Demikian 5 penyebab rambut beruban di usia muda yang perlu kamu ketahui. Semoga informasi ini bermanfaat!

Kategori :