Mampu Mendetoksi Tubuh, Ini 6 Manfaat Mentimun Rebus Bagi Kesehatan Organ Vital Kamu

Sabtu 07-09-2024,12:02 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

4. Bantu Lancarkan Sistem pencernaan

Pencernaan yang tidak lancar dapat diselesaikan dengan mengonsunsi mentimun rebus. Mentimun rebus mengandung tinggi serat yang berfungsi menjada sistem pencernaan.

Jikalau kamu sedng mempunyai masalah pada sistem pencernaan, bisa diatasi dengan mengkonsumsi mentimun rebus.

BACA JUGA:Hasil Pemeriksaan Kesehatan, Bakal Paslon Dani Hamdani-Sukatno Dinyatakan Memenuhi Syarat

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Mayat Pria Ditemukan Membusuk di Aliran Sungai Kelingi

5. Mencegah kanker dan tumor

Mentimun rebus juga bermanfaat mencegah risiko kanker dan tumor. Mentimun memiliki kandungan senyawa pinoresinol, lariciresinol, secoisolaricisenol dan mineral, yang bisa membantu mencegah radikal bebas yang biasanya merusak sel tubuh. Kandungan ini juga bisa membantu meningkatkan produksi sel imun di dalam tubuh.

Dengan mengkonsumsi mentimun rebus, risiko tubuh untuk terkena kanker ataupun tumor lebih kecil.

BACA JUGA:Ini 5 Pejabat Pemprov Bengkulu Diusulkan Jadi Pjs Bupati ke Mendagri

BACA JUGA:Baliho Romer Dirusak OTD, Golkar Lebong Ambil Sikap Tempuh Jalur Hukum

6. Mencegah penyakit Jantung

Manfaat mengonsumsi mentimun rebus mampu membantu bahkan mencegah risiko penyakit jantung.

Kandungan air serta serat pada mentimun dapt menurunkan tekanan darah atau hipertensi yang disebabakan oleh beragam faktor.

Mentimun rebus juga memiliki kandungan kalium yang tinggi di mana kalium baik dalam menstabilkan tekanan darah, menurunkan kolesterol dan menjaga kesehatan jantung.


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BACA JUGA:KPU Usulkan Pilkada Ulang Jika Kotak Kosong Menang

Kategori :