Kaya Nutrisi, Ini 6 Manfaat Daun Murbei untuk Kesehatan, Bisa Bantu Tingkatkan Kesehatan Jantung

Minggu 13-10-2024,07:58 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Manfaat daun murbei untuk kesehatan tubuh banyak diperbincangkan lantaran tanaman yang satu ini memiliki kandungan nutrisi yang melimpah dan berkhasiat untuk tubuh. 

BACA JUGA:Lurah dan RT di Kota Bengkulu Diingatkan Tidak Terlibat dalam Kampanye Paslon

BACA JUGA:Bawaslu Kota Bengkulu Selidiki 2 Dugaan Pelanggaran Pilkada: 1 Dihentikan, 1 Diteruskan ke KPU

Daun murbei yang dikenal secara ilmiah sebagai morus, merupakan bagian dari tanaman yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai budaya di seluruh dunia. 

Tanaman ini berasal dari Asia dan dikenal karena buahnya yang manis dan lezat. Meski demikian, manfaat dari daun murbei ini sering kali kurang diperhatikan meskipun mengandung berbagai nutrisi dan senyawa bermanfaat. 

Hal ini lantaran daun murbei tidak begitu populer apabila dibandingkan dengan berbagai jenis tanaman herbal lainnya yang telah lama populer di tengah-tengah masyarakat. 

BACA JUGA:SPT Jukir di 20 Titik Areal Pasar Minggu Telah Habis, Bapenda Larang Lakukan Pungutan

BACA JUGA:Rakerwil PKS Bahas Kemenangan di Pilkada, Kader Maju di Kota Bengkulu dan Rejang Lebong Fokus Utama

Di Indonesia sendiriz daun murbei biasanya digunakan dalam bentuk teh, suplemen, atau sebagai bahan dalam masakan tertentu. 

Manfaat daun murbei ini bahkan telah didukung oleh berbagai penelitian yang menunjukkan bahwa daun murbei kaya akan vitamin, mineral, dan antioksidan yang dapat memberikan efek positif bagi kesehatan. 

Beberapa di antaranya termasuk vitamin C, vitamin K, serta senyawa aktif seperti flavonoid dan polifenol.

Lantas apa saja manfaat daun murbei untuk kesehatan tubuh ini? Simak informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:Tidak Ada Uang untuk Beli Rokok, 2 Pemuda Kota Bengkulu Nekat Bobol Rumah

BACA JUGA:Kecamatan Sukaraja Penerima Terbanyak Bantuan Beras 10 Kg di Seluma, Ada 2.234 Penerima

Manfaat Daun Murbei untuk Kesehatan Tubuh

Kategori :