Ampuh Mencegah Penuaan Dini hingga Mengurangi Peradangan Kulit, Cek Manfaat Masker Kopi di Sini

Rabu 05-02-2025,09:53 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

Masker kopi diketahui bisa digunakan untuk membantu mencegah adanya penuaan dini.

Beberapa tanda seseorang yang memiliki penuaan dini yakni ada garis-garis halus di wajah dan bintik-bintik cokelat.

Jika ingin mengurangi tanda penuaan dini tersebut, kamu bisa memanfaatkan masker kopi setelah selesai melakukan aktivitas di uar ruangan secara rutin.

Hal ini akan membuat kuli wajahmu lebih rileks dan dapat membantu kurangi kerutan halus.

BACA JUGA:Garam Ini Ampuh Mencegah Hiponatremia, Cek Manfaatnya bagi Kesehatan di Sini

BACA JUGA:6 Manfaat Olahraga untuk Kesehatan Tubuh Ini Bisa Bikin Kamu Cinta, Bisa Perbaiki Kualitas Tidur

2. Merawat bagian kulit yang terbakar

Banyaknya aktivitas yang dilakukan di luar rumah, yang mana tidak bisa menghindari sinar matahari.

Sehingga apabila terlalu lama terpapar sinar matahari, dapat membuat kulit wajahmu menjadi terasa terbakar serta iritasi.

Sebagaimana kopi bisa digunakan dalam merawat kulit wajah yang apabila terpapar lama di bawah sinar ultraviolet (UV).

Sangat mudah untuk membuatnya, cukup mencampurkan kopi dan es batu, lalu celupkan handuk di dalamnya.

Setelah itu kamu dapat usapkan handuk ke bagian wajah maupun kulit yang terbakar. Efek yang diberikan berupa shoting dan calming.

BACA JUGA: Lepaskan Hormon Endorfin, Ini 5 Manfaat Olahraga untuk Kesehatan Mental yang Perlu Kamu Ketahui

BACA JUGA:Tidak Hanya Si Kecil, Ini Kegunaan dan 10 Manfaat Kubis Merah Bagi Kesehatan Wanita

Tak hanya itu, kamu juga bisa memakai kopi untuk masker. Sebab antioksidan dalam kopi dapat membantu untuk menenangkan kulit wajah.

3. Mengurangi peradangan kulit

Kategori :