Update Harga HP Xiaomi Terbaru 2026 Lengkap Spesifikasinya, Cek di Sini

Minggu 18-01-2026,19:14 WIB
Reporter : Annisa Febri Lestari
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS – Xiaomi masih menjadi salah satu merek HP paling diminati di Indonesia hingga 2026.

Hal ini karena smartphone ini menawarkan spesifikasi terbaik di setiap kelasnya dan menjadi rekomendasi HP di masa kini.

Mulai dari seri entry level untuk kebutuhan harian, sampai kelas menengah ke atas Xiaomi memiliki performa kencang dan fitur kekinian.

Buat kamu yang sedang mencari HP Xiaomi terbaru, berikut ini daftar rekomendasi HP Xiaomi 2026 lengkap dengan spesifikasi dan kisaran harganya.

BACA JUGA:Cek Spesifikasi dan Harga Nubia RedMagic 11 Pro Terbaru 2026, Performa Maksimal Cocok untuk Gamer

Update harga HP Xiaomi 2026

1. Xiaomi Redmi 13C 2026

Redmi 13C tetap menjadi pilihan aman untuk pengguna yang butuh HP murah tapi fungsional.

Layarnya berukuran 6,74 inci dengan resolusi HD+ yang sudah mendukung refresh rate 90Hz, cukup nyaman untuk scrolling media sosial atau nonton video.

Chipset MediaTek Helio G85 masih cukup andal untuk aktivitas harian.

RAM 6 GB dan penyimpanan 128 GB membuat HP ini terasa lega untuk kelas harganya.

BACA JUGA:Dukung Pemkot Bengkulu, REI Bengkulu Bangun 10 unit Gazebo Gratis di Kawasan Pantai.

Kameranya mengandalkan sensor utama 50 MP, sementara baterai 5.000 mAh sanggup menemani aktivitas seharian. Harga terbarunya di 2026 berada di kisaran Rp1,5 jutaan.

2. Redmi Note 14

Masuk ke kelas menengah, Redmi Note 14 hadir dengan layar AMOLED 6,67 inci Full HD+ yang tajam dan cerah.

Kategori :