Cara Melewatkan Malam Tahun Baru yang Baik
Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Disway.id)
Kelola uang yang kamu miliki dengan baik saat perayaan tahun baru tiba. Kebanyakan orang terbawa euforia tahun baru dan kalap menghabiskan uang demi menikmati acara tahun baru. Kemudian setelahnya, mereka merasa menyesal karena kalap dan menghabiskan seluruh isi dompet.
Maka dari itu, penting untuk mengatur kegiatan sesuai dengan budget yang kamu miliki. Buat jadwal dan atur pengeluaran sesuai dengan budget yang kamu miliki.
4. Rencanakan liburan jauh-jauh hari
Jika kamu ingin menghabiskan malam tahun baru dengan berlibur ke tempat wisata, rencanakan liburan tersebut jauh-jauh hari. Jangan ambil keputusan mendadak. Karena hiruk-pikuk keramaian perayaan tahun baru membuat kondisi menjadi tidak bisa ditebak.
BACA JUGA:Jangan Bingung Tidak Ada Acara Malam Tahun Baru, Ini Kegiatan yang Bisa Dilakukan
5. Jaga kesehatan dan keselamatan
Tetap patuhi protokol kesehatan karena pandemi belum benar-benar usai. Selain itu, pastikan kamu menjaga keselamatan diri dengan tetap berhati-hati dan selalu waspada saat melakukan kegiatan apapun pada perayaan tahun baru ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: